Wednesday, October 15, 2008

KARAKTER MANUSIA BERDASARKAN GOLONGAN DARAH

Bahan materi ini saya peroleh dari Acara Workshop Laboran Lab. IPA SMP Negeri-Swasta Se Jatim di Asrama Haji Sukolilo Surabaya pada tanggal 13-14 Oktober 2008, Penyaji Drs. Eko Supeno, M.Si dari UNAIR Surabya

berikut ini materi yang telah di PASTE dari file type PPS. :


Di Jepang, ada penelitian ttg karakter seseorang lebih ditentukan oleh golongan darah daripada zodiak atau shio.
Kenapa?
Katanya, golongan darah itu ditentukan oleh protein-protein tertentu yang membangun semua sel di tubuh kita dan oleh karenanya juga menentukan psikologi kita. Benar apa gak ya???

SIFAT SECARA UMUM :

1. A : terorganisir, konsisten, jiwa kerja-sama tinggi, tapi selalu cemas (krn perfeksionis) yg kadang bikin org mudah sebel
2. B : nyantai, easy going, bebas, dan paling menikmati hidup
3. O : berjiwa besar, supel, gak mau ngalah, alergi pada yg detil
3. AB: unik, nyeleneh, banyak akal, berkepribadian ganda

BERDASARKAN URUTAN :

YANG PALING NGARET SOAL WAKTU :

1) B (krn nyantai terus)
2) O (krn flamboyan)
3) AB (krn gampang ganti program)
4) A (krn gagal dalam disiplin)

YG PALING SUSAH MENTOLERIR KESALAHAN ORG :
1) A (krn perfeksionis dan narsismenya terlalu besar)
2) B (krn easy going tapi juga easy judging)
3) AB (krn asal beda)
4) O (easy judging tapi juga easy pardoning)

YG PALING BISA DI PERCAYA :
1) A (krn konsisten dan taat hukum)
2) O (demi menjaga balance)
3) B (demi menjaga kenikmatan hidup)
4) AB (mudah ganti frame of reference)

GOL DARAH YG PALING DISUKAI UNTUK JADI TEMAN :
1. O (orangnya sportif)
2. A (selalu on time dan persis)
3. AB (kreatif)
4. B (tergantung mood)

KEBALIKAN NYA TEMAN YG PALING DISEBELIN/TIDAK DISUKAI
1. B (egois, easy come easy go, maunya sendiri)
2. AB (double standard)
3. A (terlalu taat)
4. O (sulit mengalah)

selengkapnya download di sini :

karakter manusia berdasarkan golongan darah.zip

No comments: